
CREW DAILY WORKER / PEKERJA HARIAN LEPAS
Diposting 4 hari yang laluDeskripsi
Apa itu Daily Worker ?
Daily Worker adalah Pekerja Harian Lepas yang bekerja untuk pekerjaan tertentu yang berubah-ubah dalam hal waktu dan volume Pekerjaan dengan menerima upah harian yang didasarkan pada kehadiran dan dipekerjakan kurang dari 21 (dua puluh satu) hari dalam 1 (satu) bulan
Benefit Yang Didapat :
- Jenjang Karir
- Upah Harian (Berdasarkan UMR masing-masing daerah)
Kualifikasi :
- Pria/Wanita
- Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
- Usia maksimal 26 tahun
- Adaptif & berprilaku baik
- Postur badan proporsional
- Bersedia dimutasi sesuai dengan kebutuhan perusahaan
- Sehat fisik dan psikis (tidak bertato dan bertindik)
- Penempatan di DKI Jakarta
- JAWA BARAT : Bekasi, Bogor, Depok
Dokumen Persyaratan :
- CV terbaru
- Foto Full Body Terbaru (Formal & Sopan)
- Scan SKCK Asli terbaru
- Scan Surat Pengalaman Kerja
- Scan Ijazah Asli
Tentang Perusahaan
PT Miniso Lifestyle Trading Indonesia merupakan jaringan ritel asal tiongkok yang menjual berbagai macam pernak-pernik kebutuhan rumah dan lainya, bayak macam barang yang dijual di MINISO diantaranya kosmetik, mainan, alat tulis, peralatan elektronik peralatan dapur, dan berbagai macam barang lainnya.
Kontak
UOB Plaza, 42th floor, JL. MH Thamrin Kav 8-10, Jakarta Pusat , Jakarta , DKI Jakarta 10230, ID
Tertarik Bergabung?
Ajukan lamaran Anda sekarang sebelum tanggal penutupan lowongan.
*Proses rekrutmen tidak dipungut biaya. Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan perusahaan.